Polsek Medan Timur Tangkap Maling Motor di Jalan Pimpinan

- Redaksi

Kamis, 5 Oktober 2023 - 22:32 WIB

50194 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan
Polsek Medan Timur kembali bekuk seorang komplotan curanmor di Jalan Pimpinan Medan. Pelaku yang diamankan Rexsi Oktori Zega (23) warga Jalan Asrama Mapalindo 11, Kecamatan Medan Perjuangan.

“Tidak itu saja dari pelaku petugas berhasil menyita barang bukti 1 unit sepeda motor Beat warna merah BK 5749 AHL dan Kunci T, ” ucap Kapolsek Medan Timur Kompol Rona Tambunan didampingi Kanit Reskrim AKP Budiman Simanjuntak kepada wartawan, Kamis (5/10/2023).

Disebutkan, kronologis kejadian dan penangkapannya, pada hari Senin tanggal 2 Oktober 2023 Pukul 13.00 WIB, ada seorang korban Ahmad Ismail Nasution (34 ) warga Jalan Siung Wanara, Gang Aji Dahlan, Kecamatan Percut Sei Tuan membuat laporan kep Polsek Medan Timur. Selanjutnya pada saat Kanit Reskrim AKP Budiman SH MH, bersama Panit Ipda Poltak Tambunan SH MH serta Opsnal Reskrim Polsek Medan Timur hunting antisipasi kejahatan jalanan yang dan melintas di jalan pimpinan melihat 1 orang laki – laki dewasa mencurigakan yang diduga akan melakukan pencurian sepeda Motor akan beraksi di Jalan Pimpinan Gang Sekolah, No 16, Kelurahan Sei Kera Hilir I, kemudian pada saat pelaku pencurian sepeda motor tersebut mendorong sepeda motor melewati pagar, maka Kanit dan anggota langsung melakukan penyergapan serta mengamankan pelaku dan barang bukti berupa kunci T serta sepeda motor hasil curiannya ke Polsek Medan Timur.

Baca Juga :  Untuk Perbaikan Tata Kelola Pemerintahan, GBNN Sumut Dukung Abyadi Siregar Maju di Pilkada Sumut 2024

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Tolak Politik Identitas, Mahasiswa Cipayung Plus Sumut Deklarasi Dukung Pemilu Damai 2024

*Kapolsek Medan Timur menghimbau masyarakat untuk dapat menjadi polisi bagi dirinya dengan memastikan motor dalam keadaan terkunci stang, menambah kunci pengaman tambahan dan memarkirkan kendaraan di tempat yang aman sehingga mengurangi kesempatan pelaku untuk berbuat kejahatan, ” tandas Kapolsek Medan Timur Kompol Rona Tambunan.

Teks photo.

Pelaku curanmor dibekuk petugas Polsek Medan Timur, Kamis (5/10/2023).

Berita Terkait

Lama terletak, Sampah Menumpuk Dipinggir jalan Benteng Hilir Baru diangkut.
MTQH ke-53 dan FSQ ke-38 Resmi Ditutup Plt. Bupati Labuhanbatu, Juara Umum MTQH Diraih Kec. Bilah Hulu dan FSQ Kec. Bilah Hilir.
Kecamatan Bilah Hilir Berhasil Raih Juara Umum FSQ ke- 38 Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Labuhanbatu.
Kampret Sembunyikan Sabu Dibawah Asbak Rokok Diamankan Personel Polsek Panai Tengah.
Disaksikan Ketua Dewan Pembina Ferdy Sembiring, DPC GRIB Jaya Medan Serahkan Mandat 24 PAC
Pemkab Labuhanbatu Siap Berkolaborasi Dengan Kodim 0209/LB Melaksanakan TMMD ke-120 di Desa Selat Beting Kecamatan Panai Tengah.
Memperebutkan Piala Plt Bupati Labuhanbatu, Turnamen Futsal Tingkat Pelajar SD dan SMP se- Labuhanbatu tahun 2024 Resmi Dibuka.
Pj Bupati Apresiasi Program Jaksa Jaga Desa

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 17:44 WIB

Lama terletak, Sampah Menumpuk Dipinggir jalan Benteng Hilir Baru diangkut.

Sabtu, 4 Mei 2024 - 16:55 WIB

MTQH ke-53 dan FSQ ke-38 Resmi Ditutup Plt. Bupati Labuhanbatu, Juara Umum MTQH Diraih Kec. Bilah Hulu dan FSQ Kec. Bilah Hilir.

Sabtu, 4 Mei 2024 - 14:29 WIB

Kecamatan Bilah Hilir Berhasil Raih Juara Umum FSQ ke- 38 Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Labuhanbatu.

Sabtu, 4 Mei 2024 - 12:59 WIB

Kampret Sembunyikan Sabu Dibawah Asbak Rokok Diamankan Personel Polsek Panai Tengah.

Jumat, 3 Mei 2024 - 19:37 WIB

Pemkab Labuhanbatu Siap Berkolaborasi Dengan Kodim 0209/LB Melaksanakan TMMD ke-120 di Desa Selat Beting Kecamatan Panai Tengah.

Jumat, 3 Mei 2024 - 15:04 WIB

Memperebutkan Piala Plt Bupati Labuhanbatu, Turnamen Futsal Tingkat Pelajar SD dan SMP se- Labuhanbatu tahun 2024 Resmi Dibuka.

Jumat, 3 Mei 2024 - 08:02 WIB

Pj Bupati Apresiasi Program Jaksa Jaga Desa

Kamis, 2 Mei 2024 - 23:41 WIB

Mulya Koto Dukung Dedek Ray Agar Bersedia Maju Sebagai Calon Walikota Medan

Berita Terbaru