Kapolres Pematang Siantar Dan Kaperwil Media Jaya Pos Sumatera Utara Jalin Komunikasi

BARA NEWS SUMUT

- Redaksi

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 14:12 WIB

50460 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematang Siantar – Keberhasilan kinerja Polri dalam menjalankan tugas tak lepas dari kontribusi peran media (Pers) untuk mendapatkan informasi yang kredibel, akurat, terverifikasi dan juga harus tercermin dalam penyajian produk jurnalis yang professional dan dapat di pertanggungjawabkan.

Hal tersebut di sampaikan Putra Sean C.Meliala selaku Anggota Depicab WKI Kabupaten Simalungun Propinsi Sumatera Utara di Mitra Cafe jalan Merdeka, Pematang Siantar, hari Jumat (18/08/2023) Sekira pukul 11.00 wib saat bincang- bincang dengan Anggota DPRD Simalungun Fraksi Gerindra Juarsa Siagian yang juga adik kandung mantan Anggota DPRD Simalungun dari Fraksi Golkar Pangihutan Siagian.

Menanggapi Pertemuan yang di lakukan AKBP Yogen Heroes Baruno SH.SIK, selaku Kapolresta Pematangsiantar, dengan Kepala perwakilan Sumatra utara Harian Jaya pos dan media Online Japos.co, Rikkot Manik. SH, di Lapangan Adam Malik Pematangsiantar usai pelaksanaan upacara peringatan hari kemerdekaan ke-78 Tahun.

Baca Juga :  Tekad Bane Raja Manalu, Caleg Muda PDIP untuk Dapil Sumut 3

Menurut Putra Sean C.Meliala, benar-benar membuat dirinya terpesona seperti isi lirik lagu NexGen ‘Kesan Pertama’.

“Walau saya belum mengenalnya lebih dekat seperti yang dilakukan oleh Rikkot Manik. Selaku Jurnalis, kita patut mengapresiasi dan mencontoh strategi dalam membangun hubungan dan komunikasi yang diperbuat oleh Rikkot Manik,” Ucap Putra.

Pertemuan antara Rikkot Manik selaku Media bisa menjadi contoh bagi rekan-rekan Media yang lain agar selaku mitra harus profesional dan kuat membangun hubungan kemitraan dengan siapa saja maupun dari kalangan apa saja, sehingga tidak di anggap kakuh.

Kekuatan media sangat luar biasa, apalagi di era digital seperti sekarang ini peranan media sangat penting dalam hal pemberitaan. Dengan demikian media perlu bersinergi dengan Polri khususnya di Pematang Siantar karena informasi yang disampaikan Media sangat cepat dan akurat, sehingga informasi yang disampaikan sesuai dengan fakta.

Baca Juga :  Tentang Lampu Jalan, Ini Kata Kadis PRKP Kota Pematang Siantar

Jadi Silaturahmi yang di lakukan antar Kepala perwakilan Harian Jaya pos dan media Online Japos.co, Sumatera utara Rikkot Manik. SH, sangat lah penting, mengingat Polri yang Presisi dan siap memberikan informasi yang akurat, demi terwujudnya keterbukaan informasi publik dalam menyongsong pemilu serentak 2024 yang aman dan kondusif.

Untuk menjaga kepercayaan masyarakat akan Polri, pun peranan media sangat penting dalam beberapa pemberitaan yang diberitakan hingga menjadi trending di media sosial (medsos), yang memberikan dampak positif bagi masyarakat.

Semoga pertemuan antara Kepala Perwakilan Media Jaya pos dan Japos.co dengan Kapolres Pematang Siantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH SIK, tidak hanya sampai disini saja, namun akan terus berlanjut dan berharap semua pejabat utama (PJU), kepolisian Polres pematangsiantar tidak alergi dengan media.

Penulis : Zul

Berita Terkait

Tentang Lampu Jalan, Ini Kata Kadis PRKP Kota Pematang Siantar
Ini Nama Para ASN Eselon IVA Dan IVB Pemko Pematang Siantar Yang Dilantik
Kreatif, Lurah Kahean Gunakan Toa, Brosur, Hingga Medsos Himbau PBB Warganya
Team Korda dan Korcam Ganjar di Seluruh Kecamatan Kota Pematang Siantar Gelar Silaturahim
Kapolres Pematang Siantar Laksanakan Konferensi Pers Ungkap Kasus Curanmor
Terapkan Program LISA, Lurah Kahean Ngutip Sampah di Pinggir Jalan
Bane Raja Manalu Motivasi Pelajar Untuk Mencapai Kesuksesan
Humas Bungkam Saat Dikonfirmasi Pipa Bocor Di Sumber Jaya, Warga Nilai Perumda Tirtauli BUMD Dengan Layanan Terburuk

Berita Terkait

Minggu, 1 Oktober 2023 - 19:39 WIB

Bupati Erik Adtrada: Pancasila Sebagai Dasar Negara Yang Selalu Teguh Apapun Tantangan Yang Dihadapi

Minggu, 1 Oktober 2023 - 00:38 WIB

Hadiri Sidang Senat Terbuka Wisuda Ke XXlV Universitas Labuhanbatu, Ini Pesan Bupati Labuhanbatu

Minggu, 1 Oktober 2023 - 00:31 WIB

Polisi Amankan Dua Remaja Warga Selat Besar, Pelaku Penganiayaan Kakek Lanjut Usia

Kamis, 28 September 2023 - 19:21 WIB

Sebagai Bentuk Apresiasi, BPMP Provinsi Sumatera Utara Memberikan Piagam Penghargaan Kepada Bunda PAUD Labuhanbatu

Kamis, 28 September 2023 - 04:07 WIB

Pemkab Labuhanbatu Berdukacita, Ucapkan Terimakasih Kepada Alm. Ahmad Muflih Semasa Menjabat Sekda

Kamis, 28 September 2023 - 04:06 WIB

Bupati dan Walikota Se-Sumatera Utara Menandatangani Deklarasi Pemilu Damai 2024

Rabu, 27 September 2023 - 22:44 WIB

Bupati Labuhanbatu : Aplikasi Monitoring Membantu Proses Pendampingan Dan Pengawasan Dana Desa Lebih Fokus

Selasa, 26 September 2023 - 16:26 WIB

PT DLI Membagikan 150 Paket Bantuan Sosial Warga Terdampak Banjir Di Kecamatan Bilah Hilir

Berita Terbaru