Depan Polsek Binjai Puluhan Para Siswa Tauran

BARA NEWS SUMUT

- Redaksi

Selasa, 18 Juli 2023 - 21:28 WIB

50178 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumut, Sebuah video yang mempertontonkan sejumlah pelajar tengah tawuran di Jalan Lintas Medan-Aceh, tepatnya di wilayah Tandam, Kabupaten Deli Serdang, beredar viral di Media sosial (Medsos).

Menurut informasi yang dirangkum wartawan media ini, peristiwa itu terjadi pada Senin (17/7). Parahnya, para siswa ini tawuran melintasi Polsek Binjai, Polres Binjai.

Alhasil, sejumlah pelajar tersebut diamankan petugas polisi dan langsung dibawa ke Polsek Binjai.

Baca Juga :  Wawancara dengan Prof.Fachruddin Azmi, MA :Tragedi Rempang Terindikasi Bertentangan dengan Pancasila dan Pelanggaran HAM.

“Ya, anak sekolah semua tadi. Hajar terus, mampuskan terus,” teriak seorang wanita yang terdengar di dalam video.

Terkait hal itu, Kanit Reskrim Polsek Binjai, Ipda Alex Pasaribu mengatakan, saat ini pihaknya sudah melakukan pembinaan terhadap pelajar yang terlibat tawuran tersebut.

“Sudah kami lakukan pembinaan,” ujar Alex, Selasa (18/7) siang.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Sumut Imam Suyudi Buka Rakernis Imigrasii : "Salah Satu Tugas dan Fungsi Imigrasi Adalah Sebagai Fasilitator Pembangunan Ekonomi"

Kabar yang beredar, polisi sebelumnya berhasil mengamankan tiga orang pelajar. Adapun pelajar yang diamankan yaitu dua orang pelajar SMK dan satu orang pelajar SMP.

Namun saat ini, ketiga pelajar sudah dikembalikan ke orangtua masing masing. “Sudah kami panggil kepala sekolah dan orangtua mereka,” tegas Ipda Alex Pasaribu diakhir ucapannya. (Rizky Zulianda)

Berita Terkait

Diduga Humas Berkedok Wartawan Mata Cipit Back-Up Judi Dadu SELAMBO
Sengkarut 33 Laporan Petani Mandek di Polres Binjai. Penasehat Hukum Kelompok Tani Yakin Poldasu Masih Profesional
Musda Muslimat Al Washliyah Deli Serdang Wabup: Semoga Melahirkan Program yang Bisa Menyelesaikan Persoalan Umat
Pembangunan Pendopo Agung Pujakesuma Sesuai Visi Kabupaten Deli Serdang
Eksepsi Dedy Surya Dijawab JPU,” Herman Harahap, SH Jangan Sampai Hukum Kalah degan Pengusaha.”
Perjudian Menjadi Atensi Sehingga Kapolri Menerbitkan Surat Telegram Nomor : ST/2122/X/Res.1.24/2021. Perintah Pemberantasan Perjudian di Perintahkan kepada Seluruh Kapolda Ternyata di Acuhkan Oknum Anggota Polsek
Polda Sumut Tangkap Pengedar Narkoba dari Desa Batu Layang Deli Serdang
DPN LSM Formapera Akan Laporkan Kegiatan Bimtek Kepala Desa Se Kabupaten Padang Lawas Ke KPK

Berita Terkait

Selasa, 26 September 2023 - 16:26 WIB

PT DLI Membagikan 150 Paket Bantuan Sosial Warga Terdampak Banjir Di Kecamatan Bilah Hilir

Senin, 25 September 2023 - 13:16 WIB

Ahmad Fadly Rangkuti Menjadi Irup dan Narasumber Di SMAN 1 Rantau Utara

Senin, 25 September 2023 - 13:12 WIB

Asisten I Sampaikan, ASN Harus Tanggapi Kritik Dan Masukan Masyarakat Pada Era Digitalisasi.

Minggu, 24 September 2023 - 21:14 WIB

Kegiatan CFD Semangkin Meningkat, Pemdes Tebing Linggahara Ikut Meramaikan Dengan Pembagian Serapan Gratis

Minggu, 24 September 2023 - 21:12 WIB

Pengedar Sabu Di Pangkatan Ditangkap, Polisi Aman Barang Bukti 2,40 Gram Sabu

Jumat, 22 September 2023 - 18:38 WIB

Rapat Paripurna Penetapan Raperda Perubahan P-APBD TA 2023 Dihadiri Wabup Kabupaten Labuhanbatu

Kamis, 21 September 2023 - 19:36 WIB

Atas Prestasi BKPP, Pemkab Labuhanbatu Terima Penghargaan BKN Award 2023

Kamis, 21 September 2023 - 11:44 WIB

Pemkab Labuhanbatu dan Masyarakat Apresiasi Aplikasi PASTI Polres Labuhanbatu

Berita Terbaru